Selasa, 30 September 2014

my university

SEJARAH SINGKAT UMM
 
Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) berdiri pada tahun 1964, atas prakarsa tokoh-tokoh dan Pimpinan Muhammadiyah Daerah Malang. Pada awal berdirinya Universitas Muhammadiyah Malang merupakan cabang dari Universitas Muhammadiyah Jakarta, yang didirikan oleh Yayasan Perguruan Tinggi Muhammadiyah Jakarta dengan Akte Notaris R. Sihojo Wongsowidjojo di Jakarta No. 71 tang-gal 19 Juni 1963.

Pada waktu itu, Universitas Muhammadiyah Malang mempunyai 3 (tiga) fakultas, yaitu

sejarah muhammadiyah

Sejarah Muhammadiyah


Sejarah berdirinya Muhammadiyah tidak terlepas dari perkembangan islam, baik tingkat nasional maupun internasional. Dalam sejarah, kebangkitan islam sudah dimulai jauh sebelum abad ke-19, seperti yang dilakukan di Syiria oleh Taqiyuddin Abul Abbas ibnu Taimiyah (1263-1338) dan ibnul Qoyyim al-jauziyah (1292-1350), di Hijaz oleh syehk Muhammad bin abdul wahhab (1703-1787), di India oleh Sir Sayid Akhmad Khan (1817-1898) dan Muhammad Iqbal (1874-1938), sedangkan di Negara-negara Timur Tengah oleh Jamaluddin al-Afghony (1838-1897) dan Syeh Muhammad Rasyid Ridha (1856-1935), serta penggerak pembaharuan Islam lain di berbagai belahan dunia.
Pada tahun (1849-1905), di Mesir gerakan pembaharuan ini dilakukan oleh